9 Juli 2012
Mendengar istilah atau kata Undangan, dalam benak pikiran kita biasanya langsung berasumsi kepada "Undangan Pernikahan". Karena memang dulunya memang biasanya hanya pada acara atau event pernikahan saja yang menggunakan undangan. Namun keberadaan Undangan itu sekarang sudah lebih luwes lagi.
Hampir beberapa event atau acara lainnya sekarang juga membutuhkan adanya Undangan. Jadi kebutuhan Undangan tidak hanya melulu dimonopoli untuk acara pernikahan saja. Beberapa acara atau event lain yang saat ini juga sering menggunakan undangan diantaranya adalah sbb :
Undangan Perkawinan ini adalah istilah lain dari Undangan Pernikahan. Namun beberapa kalangan merasa lebih nyaman dan familiar menggunakan istilah Undangan Perkawinan. Untuk acara perkawinan anak tercinta biasanya pasti akan menggunakan undangan untuk mengundang teman, saudara, sahabat, relasi untuk menghadiri acara yang kita adakan.
Begitu pula dengan Undangan Wedding. Biasanya untuk kalangan tertentu juga lebih senang dengan istilah Undangan Wedding daripada istilah undangan yang lain.
Anak tercinta lulus dari perjalanan panjang menempuh pendidikan dan diwisuda adalah sebuah kebanggaan tersendiri. Dan tidak jarang pula untuk beberapa kalangan juga akan mengadakan syukuran wisuda untuk anak tercinta. Nah Undangan Syukuran Wisuda inilah yang pasti akan dicari-cari.
Undangan Ulang Tahun biasanya dibutuhkan ketika akan merayakan ulang tahun. Bisa ulang tahun anak tercinta, ulang tahun toko/tempat usaha, ulang tahun pernikahan, atau yang lainnya.
Kelahiran bayi adalah salah satu moment yang membahagian bagi pasangan suami-istri. Dan biasanya acara yang menyertainya adalah syukuran aqiqah. Untuk event aqiqah seperti ini, Undangan Syukuran Aqiqah sudah barang tentu akan dicari-cari.
Undangan Syukuran Haji biasanya akan dibutuhkan buat para jamaah haji yang akan berangkat haji. Selain mengundang untuk syukuran, juga sekaligus untuk mendoakan agar semua prosesi kegiatan selama melaksanakan ibadah haji bisa terlaksana dengan baik dan lancar.
- Undangan Syukuran Khitanan
Dalam Islam, untuk menandai si anak laki-laki sudah akil baligh biasanya akan mengadakan syukuran khitanan, dan untuk mengadakan acara syukuran mereka akan membutuhkan Undangan Syukuran Khitanan itu.
Nah, sekarang bisa tahu akan betapa fleksibelnya Undangan itu. Hampir semua acara atau event kegiatan yang dirasa penting dan memberikan kenangan pasti akan membutuhkan Undangan. Dan bila Anda membutuhkan Undangan-Undangan seperti yang disebutkan diatas, silakan langsung menghubungi TASYA SOUVENIR. Kami siap membantu Anda.
Salam Undangan..!
TASYA SOUVENIR
|